[1] Pilih nama domain yang mudah diingat, disebut dan ditulis, jangan terlalu panjang.
berniaga.com dan tokobagus.com bisa menjadi contoh nama yang bagus, mudah diingat, ditulis, disebutkan. Bagaimana kalau mereka membuat namanya : berniagabarangbarangdisini_yukmariii.com hayooo, siapa yang bisa ingat coba?
[2] Pilih nama yang sesuai dengan isi
tips nama domain juga penting sesuai dengan isi. Jika tujuannya untuk penjualan kamera, buatlah yang berbunyi seperti kamera, misal kameraku.com, demikian juga dengan tema-tema lainnya. Jangan namanya lezat.com, tapi isinya undangan pernikahan. Hal ini pernah saya temui, jadi terkesan tidak profesional. Banyak best hosting yang bagus, cari aja.
Tips memilih nama domain |
hosting terbaik ramai dibicarakan. Dan karena orang terbiasa dengan kata atau huruf dalam membuat domain, maka angka akan bisa menjadi ambigu bagi orang yang menyebutnya. baju1.com, akan bisa diinterprestasikan dengan jilbabsatu.com oleh kebanyakan orang.
[4] Selalu pilih yang berakhiran .com terlebih dahulu
untuk bisnis sebaiknya menggunakan .com, karena akhiran .com inilah yang paling sering diingat oleh siapapun, kalau sudah ada yang mempunyai nama cantik anda, coba cari terus nama lainnya. Banyak tempat tempat best hosting yang bagus, cari aja buruan sebelum kehabisan
(penulis : nuri)
tips memilih domain,tips memilih domain name,tips memilih domain yang bagus,tips memilih nama domain,tips memilih hosting dan domain,tips memilih alamat domain
0 komentar on Tips memilih nama domain :
Posting Komentar